Masa Pendudukan Jepang
06.27 Masa Pendudukan Jepang di Indonesia
jepang menduduki pada bulan Januari 1942 Jepang Malaysia, Sumatera, Jawa, dan Sulawesi.
Pada tanggal 24 Januari 1942 Jepang menduduki Tarakan, Balikpapan, dan Kendari.
Balikpapan merupakan sumber minyak maka diserang dengan hati-hati agar tetap utuh, tetapi dibumihanguskan oleh tentara Belanda.
1 Maret 1942 Jepang me ndatar di teluk Banten,
Kemudian tanggal 5 Maret kota Batavia (Jakarta) jatuh ke tangan tentara Jepang.
Jepang menyerang pulau Jawa karena dipandang sebagai basis kekuatan militer dan politik Belanda. Akhirnya, pada 8 Maret 1942 Belanda resmi menyatakan menyerah kepada Jepang
Gambar Ilustrasi 1.1
Pengaruh Kebijakan Pemerintah Pendudukan Jepang di Indonesia
- Akibat positif, yaitu imperialisme Belanda di Indonesia berakhir.
- Akibat negatif, yaitu Indonesia dijajah Jepang
Pengaruh Pendudukan Jepang di Bidang Pemerintahan
Jepang di Indonesia menegakkan pemerintahan militer yang di perintah oleh angkatan darat dan angkatan laut.
- Wilayah I meliputi pulau Jawa dan Madura diperintah oleh tentara ke-16 dengan pusatnya di Batavia.
- Wilayah II meliputi daerah pulau Sumatera diperintah oleh tentara ke-25 dengan pusatnya di Bukittinggi.
- Wilayah III meliputi Kalimantan, Sulawesi, Bali, Nusa Tenggara, Timor, dan Maluku diperintah oleh armada selatan kedua dan berkedudukan di Makassar (Ujungpandang)
Gambar Ilustrasi 1.2
Jepang berusaha menarik simpati dengan cara:
- Menggunakan bahasa Indonesia di samping bahasa Jepang sebagai bahasa resmi
- Mengikutsertakan orang-orang Indonesia dalam organisasi-organisasi resmi pemerintah Jepang
-Dibentuknya 3A yang merupakan singkatan dari Jepang cahaya Asia,
-Jepang pelindung Asia, dan Jepang pemimpin Asia. Mengizinkan bendera Merah Putih dikibarkan disamping bendera Jepang
-Mengizinkan menyanyikan lagu Indonesia Raya.
Putera (Pusat Tenaga Rakyat)
Gambar Ilustrasi 1.3
Bidang Ekonomi
Bidang Sosial
Pada masa Jepang banyak rakyat dan dipaksa menjadi romusha. Mereka dipaksa bekerja keras tanpa diberi makan dan upah, akibatnya banyak romusha yang meninggal dan terjangkit wabah penyakit.Jepang juga membagi sistem stratifikasi sosial dalam masyarakat yang terdiri dari golongan teratas yaitu Jepang, golongan kedua yaitu Pribumi, dan golongan ketiga yaitu golongan timur jauh
Bidang Militer
-Fujinkai (himpunan wanita), pelatihan kemiliteran untuk wanita berumur minimal 15 tahun.
- Keibodan (barisan pembantu polisi) bertugas membantu tugas-tugas polisi.
- Suishintai (barisan pelapor) di pimpin oleh Ir. Soekarno
- Gakukotai (barisan pelajar) dibentuk tanggal 15 desember 1944 Jibakutai (barisan berani mati)
Organisasi militer
- Heiho (pembantu prajurit Jepang) merupakan prajurit Indonesia yang langsung ditempatkan dalam organisasi militer Jepang baik dalam angkatan darat maupun laut.
- PETA (Pembela Tanah Air) para pemuda yang tergabung dalam Peta mendapatkan latihan-latihan kemiliteran.
2 komentar
sip
BalasHapusMantap๐
BalasHapus